Tuesday, June 28, 2011

Kaum ibu dan urusan mengemudi

Sama seperti urusan barang elektronik, mesin, dan pertukangan, hal mengemudi juga termasuk di dalam salah satu daftar pekerjaan yang diyakini akan lebih baik hasilnya jika dikerjakan oleh pria. Sudah berabad-abad lamanya, kita selalu disisihkan oleh pria di dalam urusan berkendara. Malahan ada buku yang menjelaskan secara ilmiah, mengapa pria lebih baik dari wanita dalam hal mengemudi. Menurut para ahli tersebut, hal ini berhubungan dengan cara kerja otak yang berbeda antara pria dan wanita. Anyway, tulisan ini tidak memihak kepada salah satu jender dan tidak ditulis dari segi ilmiah pula. Tetap dalam keamburaduannya, kita hanya mau mengamati suka duka mengemudi dari kacamata kita sendiri.

Entah kenapa, kalau kita melihat ibu-ibu seusia kita mengemudi, otomatis hanya ada 2 kemungkinan. Kemungkinan pertama adalah rasa kasihan : “Ckckck pantesan amburadul nyetirnya, lha wong ibu-ibu.” Kemungkinan kedua adalah rasa jengkel : “Ampunnn ampunn! Pantesan amburadul. Dasar ibu-ibu!”

Menurut saya, mengemudi itu sama dengan pekerjaan lainnya yang memerlukan waktu latihan. Kita menjadi bisa karena biasa. Kalau dulu waktu SD kita hanya mengetik dengan 2 jari, lambat laun menjadi 10 jari. Anak batita bisa membaca 3 huruf, sekarang kita bisa membaca ensiklopedia. Bisa karena biasa bukan? Nyetir juga (seharusnya) sama saja.

Hanya segelintir manusia dari kalangan kita yang mahir dalam mengemudi. Namun kebanyakan dari kita pas-pasan saja teknik mengemudinya. Bagaikan tingkatan kungfu, tidak semua orang bisa menjadi master shaolin. Yang menjadi master shaolin biasanya sudah berlatih tenaga dalam , bertapa bertahun-tahun, dan sudah mendalami kitab rahasia.

Monday, June 20, 2011

a big THANK YOU

I am saying a BIG thank you wholeheartedly to my husband, and especially to my dearest friends - here and there, near and far - who have been supporting my alter ego, mellyberry, from the very beginning - before the books, before the blog, before nothing.
No words can ever truly express my feeling of comfort in seeing familiar faces and encouraging smiles among the stranger crowds.

Thanks for putting aside your valuable time in attending the event, in driving through Jakarta's impossible traffic, in buying and reading and promoting my books and my blog. But most of all, thanks for patting my back and believing that dream, any kind of dreams - big or small, crazy or sane, possible or impossible - with God's blessing and hard work, can come true :)

Sunday, June 12, 2011

EVENT


Cereal Nation & Aksara Chidren's Book Club, presents:


OVER THE RAINBOW

a celebration of colours in stories, art, music and food





Sunday, 19th June 2011
2pm - 5pm

at Aksara Kemang
Jl. Kemang Raya No. 8B
South jakarta


Listen to Jirapah's songs and mellyberry's stories!
Learn to draw with artists from Kelir (Kelompok Ilustrasi Cerita Anak) 
in a free workshop for age 3+!
Learn to cook with Chef Nation in a free cooking class for age 4-10
Shop till you drop at the children's books sale and Cereal Nation corner
Indulge in sweet and savoury treats at Chef Nation bake sale

To sign up for the free workshops, send an email to acbc@aksara.com 
with subject line: Kelir drawing class or Chef Nation cooking class